Ivana Lie
07 November 2020

Menyebut namanya, pecinta bulutangkis tanah air bisa langsung menyebut julukan baginya. Liem Swie King adalah sang pemilik “King Smash”, smash yang pada masanya menjadi senjata yang mematikan dan ditakuti oleh lawan-lawannya.

22 September 2020

Liem Swie King adalah legenda bulutangkis Indonesia, yang menjadi salah satu atlet generasi pertama yang mendapat beasiswa PB Djarum pada tahun 1960-an.

23 Juni 2020

Sejak bergulirnya kejuaraan Indonesia Open dari tahun 1982 hingga sekarang, tercatat ada dua nama legenda bulu tangkis putri Indonesia yang pernah merasakan juara di tiga sektor berbeda. Ya, srikandi itu bernama Ivana Lie dan Verawaty Fajrin.

08 Juni 2020

Legenda pebulu tangkis putri Indonesia kelahiran Bandung 7 Maret 1960 Ivana Lie pada eranya tahun 1980an berhasil menjejaki tiga sektor sekaligus. Di sektor tunggal putri Ivana mampu meraih dua gelar juara pada ajang SEA Games di tahun 1979 dan 1983.

09 Januari 2020

Jonatan Christie berhasil melaju ke babak kedua Malaysia Masters 2020. Peraih medali emas Asian Games 2018 itu melaju setelah di babak pertama kemarin, Rabu (8/1), mampu mengalahkan wakil tuan rumah, Daren Liew dengan skor 21-10, 16-21, dan 21-15.

18 November 2019

Legenda bulu tangkis Indonesia, Liem Swie King kembali turun ke arena karpet hijau. Bukan untuk bertanding, melainkan turun menjadi pencari bakat di ajang Audisi Umum Beasiswa Bulutangkis 2019, yang saat ini tengah berlangsung di GOR Djarum, Jati Kudus.

TENTANG IVANA LIE
Tempat/Tgl. Lahir : Bandung, 07 Maret 1960
Tahun Bergabung : 1980
Kategori Pertandingan : Tunggal Putri, Ganda Putri, Ganda Campuran
Tangan (Kiri/Kanan) : Kanan